Dengan digantung, air pada ketupat akan turun.
Soalnya air yang mengendap pada ketupat bisa membuatnya basah dan jadi cepat basi.
Ketupat yang digantung dan dibiarkan dalam suhu ruang bisa bertahan selama 1 hari.
Baca Juga: Resep Opor Ayam Pedas Ini Bikin Makan Ketupat Jadi Lebih Berselera
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
2. Simpan di chiller atau freezer
Masih mau menyimpan ketupat dalam waktu lama?
Kita bisa memasukkan ketupat ke dalam kulkas dan ditempatkan dalam chiller atau freezer.
Dengan cara ini, ketupat bisa tahan hingga beberapa hari.
Tapi pastikan ketupat tidak basah, ya.
Baca Juga: Cara Membuat Ketupat Supaya Tidak Cepat Lembek, Ini 4 Hal yang Wajib Dihindari