Selain Enak, Ternyata Sawi Putih Bisa Jadi Obat Murah untuk 4 Penyakit Ini! #SahabatSayur Harus Tahu!

By Andeska, Sabtu, 15 Juni 2019 | 17:45 WIB
Selain Enak, Ternyata Sawi Putih Ampuh untuk Kesehatan Tubuh, #SahabatSayur Harus Tahu Ini! (tribunnews.com)

Hal itu dikarenakan keduanya merupakan bahan baku dari vitamin A yang penting untuk memelihara kesehatan mata. 

Sumber alfa-karoten terbaik di antaranya ada di sawi putih

3. Menurunkan Berat Badan

Sayuran berbentuk lembaran seperti sawi putih ternyata tak hanya mengandung beragam nutrisi saja, melainkan juga rendah kalori. 

Sayuran ini tinggi akan kadar air dan serat sehingga dapat membuat #sahabatsayur merasa kenyang lebih lama. 

Baca Juga: Waspadalah #SahabatBuah, Diduga Akibat Leci Beracun, 53 Anak di India Meregang Nyawa

Sawi putih ini juga bisa dikonsumsi dalam keadaan mentah, dibuat salad, ataupun di jus. 

Keunggulan inilah yang buat sawi putih memiliki manfaat bagi #sahabatsayur yang sedang jalankan program diet. 

4. Mencegah Osteoporosis

Tak salah jika warga Korea terkenal gemar makan sawi putih ini. 

Ternyata sawi putih juga mengandung vitamin K yang sangat baik untuk mencegah osteoporosis atau pengeroposan tulang. 

Di dalam tubuh, vitamin K ini punya andil besar untuk mengatur protein tulang dan menjaga kalsium. 

Nah, #sahabatsayur wajib untuk sedia sawi putih di rumah karena banyak manfaatnya bagi tubuh. 

#GridNetworkJuara

 Baca Juga: Renggut Nyawa Oon Project Pop sampai Ayah Dewi Perssik, #SahabatSayur Wajib Tahu Manfaat Daun Pakis Untuk Diabetes