Sering Disebut Sayur, 12 Macam Sayuran Ini Ternyata Buah, Gak Nyangka?

By Farah Karsetia, Rabu, 3 Juli 2019 | 17:45 WIB
Buah dan Sayur (Kompas)

Terong

Terong

Terong yang memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan jantung ini ternyata buah, lo!

Jika kamu memotong terong, coba perhatikan kalau terong berisi beberapa biji kecil yang tertanam dalam daging yang membuat terong menjadi buah bukan sayur.

Tomat

Tomat

Sempat diperdebatkan tentang status tomat buah atau sayur, ternyata tomat termasuk kedalam buah ya Sase Lovers.

"Sebenarnya buah itu tidak harus memiliki rasa manis. Hanya saja, kebanyakan orang mengklasifikasikan buah masam seperti tomat itu sebagai sayuran," kata Merriam-Webster, dilansir Kompas.com melalui Business Insider.

Kacang Polong

Kacang Polong

Jangan salah kira karena warnanya yang hijau, kacang polong sering dianggap sayuran.

Padahal kacang polong ini termasuk buah – buahan.

Baca Juga: Tak Pernah Terekspos, Buah Langka Ini Tumbuh Subur Di Halaman Rumah Mayangsari, Para Artis Langsung 'Ngiler'