Cara Merebus Makaroni Agar Tidak Lembek, Pasti Langsung Bikin Lapar

By Dwi, Rabu, 24 Juli 2019 | 13:45 WIB
Cara Merebus Makaroni Agar Tidak Lembek, Hasilnya pun Cantik (Sajian Sedap)

4. Untuk menghentikan proses pemasakannya, siram makaroni dengan air dingin.

Suhu makaroni akan menurun sehingga makaroni tidak lanjut mengembang.

5. Perciki minyak agar tidak makaroni tidak menempel satu sama lain.

Lebih baik lagi apabila minyaknya adalah minyak zaitun.

Baca Juga: Camilan Sehat nan Lezat Malam Hari, Resep Salad Campur Makaroni Ini Jawabannya

Nah, itulah cara yang bisa kita ikuti saat menyiapkan makaroni sebelum diolah jadi masakan lain.

Mudah diikuti, bukan?

Jangan lupa untuk praktikkan cara merebus makaroni agar tidak lembek ini saat memasak makaroni ya.

Baca Juga: Santapan Anak Pasti Lebih Menarik Dengan Resep Makaroni Saus Keju Tomat