Cara Mudah Mencegah Mata Perih Saat Mengiris Bawang
Nah, karena itu, SajianSedap mengutip dari Tribunnews.com, akan memberikan cara mudah dan simpel supaya mata tidak perih saat mengiris bawang,lo.
Mulai dari nyalakan lilin sampai gigit sendok. Berikut penjelasannya!
1. Nyalakan lilin
Kemampuan api adalah menyingkirkan gas yang mengambang di udara, termasuk yang dihasilkan dari bawang.
Dengan menyalakan lilin saat mengupas atau mengiris bawang, gas dari bawang dapat disingkirkan dengan mudah.