Sajiansedap.com - Asinan Betawi ini salah satu camilan tradisional yang pas disajikan saat ngumpul bareng keluarga atau kerabat.
Cita rasa asam dan gurih langsung terasa dalam sesendok Asinan Betawi ini.
Yuk, langsung kreasikan Asinan Betawi enak ini dengan resep berikut.
Baca Juga: Tips Membuat Asinan Bogor, Ini Caranya Supaya Buah Tetap Renyah dan Tidak Lembek
Waktu: 30 Menit
Sajian: 5 porsi
Bahan:200 gram tahu putih, potong kotak 1 cm, kukus100 gram selada, potong-potong150 gram sawi asin, iris tipis50 gram lokio150 gram mentimun, potong-potong100 gram kol, iris tipis100 gram taoge6 buah kerupuk mi, goreng50 gram kerupuk merah, goreng75 gram mi kuning, seduh, tiriskan50 gram kacang tanah, gorengBahan Saus:650 ml air125 gram gula merah, sisir halus
Bumbu Halus:175 gram kacang tanah goreng3 buah cabai merah2 buah cabai rawit25 gram ebi sangrai2 sendok teh cuka1 sendok teh garam1 sendok teh gula pasir
Cara Membuat Asinan Betawi:
1. Saus, rebus gula merah dan air. Didihkan lalu saring.
2. Tambahkan bumbu halus. Rebus sampai mendidih. Dinginkan
3. Tata sayuran dan tahu di dalam mangkuk. Siram saus.