4. Bersama teman-teman
Ditengah kesibukannya, Manohara masih menyempatykan waktu untuk berkumpul bersama teman-temannya.
Ia pun tampil cantik dengan mengenakan dress warna hitam dan makeup flawless.
5. Berlibur ke luar negeri
Manohara juga menikmati liburan bersama teman-temannya ke luar negeri.
Dikala itu Manohara menikmati liburan di Shibuya, Tokyo.
6. Masih aktif jadi model foto
Dipantau melalui akun Instagramnya @manodelia, ternyata Manohara masih aktif menjadi model foto.
Baca Juga: Makanan Penyebab Keputihan, 5 Makanan Sehari-hari ini Bisa Jadi Penyebab Paling Utama
Kini ia terlihat semakin cantik dan seksi.
Tak perlu makeup tebal, Manohara sudah memiliki aura kecantikan yang alami dan tampil flawless.
7. Makin cantik
Kecantikan Manohara pada foto di atas semakin terpancar.
Ia pun tampil bak putri dengan gaun yang menjuntai lengkap dengan aksesoris di kepala hingga makeup yang bernuansa emas.