Paling Takut Menggoreng Ikan? Tenang Ada Tips Mudah Supaya Ikan Goreng Tidak Lengket di Penggorengan dan Menyipratkan Minyak

By Virny Apriliyanty, Senin, 16 Desember 2019 | 10:45 WIB
Tips menggoreng ikan agar tidak menempel di penggorengan dan tidak menyipratkan minyak ()

Paling Takut Menggoreng Ikan? Tenang Ada Tips Mudah Supaya Ikan Goreng Tidak Lengket di Penggorengan dan Menyipratkan Minyak

SajianSedap.com - Mengolah ikan paling mudah tentunya dengan cara digoreng.

Dibumbui garam saja ikan goreng sudah lezat.

Walau terlihat mudah, masih saja ada kegagalan ketika membuat ikan goreng.

Salah satunya adalah ikan goreng menempel di wajan sehingga tampilannya jadi kurang menggiurkan.

Baca Juga: Dari Jeruk Sampai Apel, 5 Buah Ini Ternyata Enggak Bisa Jadi Menu Sarapan! Ada Yang Bikin Kembung Sampai Batu Ginjal!

Kerenyahan ikan pun berkurang karena kulitnya terlepas.

Selain itu, ikan goreng juga seringkali menyipraktkan minyak. 

Hasilnya, kita pasti jadi takut kalau masak ikan goreng. 

Nah, agar kelezatan ikan goreng tetap terjaga, perhatikan cara menggoreng ikan agar tidak menempel di penggorengan dan agar tidak menyipratkan minyak ini.