Gencar Berita Virus Corona, Bawang Putih di Jakarta Tembus 50 Ribu Rupiah! Terungkap Alasan Harga Naik

By Marcel Mariana, Jumat, 7 Februari 2020 | 17:30 WIB
corona buat bawang putih meroket (gridhealth.id)

Gencarnya Berita Virus Corona Wuhan,Bawang Putih di Jakarta Tembus 50 Ribu Rupiah, Alasan Harga Naik Mencengangkan!

SajianSedap.com - Virus Corona masih menjadi berpincangan hangat dan momok bagi masyarakat dunia.

Virus ini juga membuat masyarakat Indonesia panik dan ketakutan.

Indonesia dikabarkan masih berstatus bebas virus corona.

Itu merupakan kabar baik mengingat kasus virus corona telah menyebar ke beberapa negara dunia.

Baca Juga: Dari Lele Sampai Mujaer, Benarkah Konsumsi Ikan yang Makan Kotoran Bisa Berbahaya Untuk Tubuh?

Dari Asia, Eropa hingga Amerika nyaris ada beberapa kasus terdampak virus corona.

Namun, yang menarik adalah Indonesia menjadi satu-satunya negara yang disebut bebas dari virus mematikan asal Wuhan tersebut.

Sampai ada isu bahwa bawang putih bisa menangkal virus corona.

Harga bawang putih kini jadi merekot.

Kini harga bawang putih sudah sampai 50 ribu rupiah.

Apa yang membuat bawang putih bisa mahal?