Sering Sakit Perut Setelah Konsumsi Makanan Pedas? Cuma Ikuti 3 Cara Mudah Ini Dijamin Perut Langsung Nyaman Seketika

By Amanda Fanny, Sabtu, 15 Februari 2020 | 04:45 WIB
Makanan pedas bikin perut sakit? begini cara mengatasinya (Ezagren/Wikimedia Commons)

3. Hindari Teh, Kopi, Cokelat

Minuman atau makanan berbasis kefein seperti teh, kopi dan cokelat dapat memperburuk sakit perut setelah makan pedas.

Seperti makanan pedas, kafein juga dapat mengiritasi lambung beberapa orang yang sensitif terhadap minuman ini.

Agar lebih aman, sebaiknya hindari minuman berbasis kafein seperti teh, kopi, atau cokelat.

Jika Anda sudah menjajal cara di atas dan sakit perut setelah makan pedas tak kunjung reda setelah dua hari, ada baiknya Anda segera ke dokter.

Baca Juga: Enggak Perlu Obat Kimia, Cuma Minum Ramuan Lengkuas Ini Bisa Sembuhkan Tulang dan Sendi yang Sakit Bukan Main!

Baca Juga: Catat Baik-baik! Ini Dia Deretan Ikan dengan Kandungan Merkuri Tinggi yang Berbahaya Banget Bagi Otak, Sering Anda Makan?