Jadi Makanan Favorit Orang Indonesia, Siapa Sangka Singkong Ternyata Bisa Sangat Berbahaya Bagi Tubuh

By Marcel Mariana, Sabtu, 22 Februari 2020 | 14:45 WIB
singkong sering dikonsumsi ternyata berbahaya (tribunnews.com)

Jadi Makanan Favorit Orang Indonesia, Siapa Sangka Singkong Ternyata Bisa Sangat Berbahaya Bagi Tubuh

SajianSedap.com - Makanan merupakan kebutuhan pokok manusia.

Dengan makanan, manusia dapat memberi asupan gizi pada tubuhnya sehingga senantiasa sehat.

Namun apa jadinya jika makanan yang dikonsumsi, ternyata masuk kategori makanan berbahaya di dunia?

Baca Juga: Resep Cup Singkong Isi Ayam Enak , Menu Sarapan Unik yang Paling Ditunggu Si Kecil

Tentu sangat mengerikan bukan.

Apalagi jika pengolahannya tidak tepat.

Dilansir Grid.ID dari berbagai sumber, ada sembilan makanan yang termasuk berbahaya dunia,

Beberapa di antaranya bahkan sangat lazim dikonsumsi oleh orang Indonesia.