Tes Kepribadian - Ungkap Karakter Diri dengan Pilih 'Nasi atau Lontong' untuk Temani Makan Sate! Ada yang Tukang Ngatur!

By Virny Apriliyanty, Kamis, 19 Maret 2020 | 18:30 WIB
Resep Membuat Sate Ayam Madura ()

2. Lontong

Lontong dengan daun pisang

Jika memilih lontong sebagai teman untuk makan sate, kamu merupakan sosok yang sering membutuhkan perhatian.

Terlebih jika suasana hatimu sedang tidak baik, kamu akan butuh lebih banyak asupan perhatian.

Hal ini karena kamu tak pernah ragu menghibur mereka, dan kamu berpikir mereka juga melakukan hal tersebut jika terjadi keadaan sebaliknya.

Kamu berharap mereka bisa melakukan hal yang sama terhadap dirimu.

Dukungan dari mereka tak hanya mampu membuat perasaanmu lebih baik, namun juga bisa menyuntikkan semangat.

Hingga suasana hatimu kembali positif. (TribunnewsWiki.com/Melia Istighfaroh)

Artikel ini telah tayang di TribunnewsWiki.com dengan judul Tes Kepribadian - Ungkap Karaktermu dengan Memilih 'Nasi atau Lontong' untuk Temani Makan Sate

Baca Juga: Jadi Makan Malam Favorit Orang Indonesia, Siapa Sangka Sate Bisa Picu Penyakit Mematikan ini, Hindari Mulai Dari Sekarang !