Geram Masih Banyak yang Tidak Taat Peraturan Pemerintah, Ashanty Meradang, 'Yang Kita Lawan Bukan Manusia, Tapi Yang Tidak Terlihat'

By Marcel Mariana, Minggu, 29 Maret 2020 | 12:45 WIB
Sule terkejut dengan tagihan listri Anang Ashanty yang mencapai 26 juta per bulan (IG @ashanty_ash)

Mudah terprovokasi, mudah marah, karena yang kita hadapi ini bukan manusia tapi sesuatu yang tak terlihat," tulis Ashanty.

Sama seperti pubik figur lain, Ashanty juga meminta kepada publik untuk melakukan social distancing dan menjaga kebersihan diri.

Ashanty pun memperingatkan agar masyarakat tidak nongkrong, arisan bahkan liburan saat pandemi corona belum berakhir.

pesan Ashanty kepada masyarakat untuk cegah virus corona

"Tolong dengan amat sangat, jangan nongkrong dulu, jangan arisan dulu,

Baca Juga: Biasa Tampil Mewah dan Glamor, Anang Hermansyah Justru Buat Kecewa Ashanty Di Hari Valentine, 'Ngajak Makannya Di Sini'

Jangan liburan dulu, jangan ngemall dulu, jangan mudik dulu,

Bersatu sambil social distancing kita teguh, bercerai kita nggak ikut aturan akan runtuh," tulis penyanyi berusia 35 tahun tersebut.

Di akhir tulisannya, ia lagi-lagi meminta kepada masyarakat untuk tetap di rumah dan meminta hati-hati bagi masyarakat yang harus kerja di luar rumah.

Ia mengatakan bahwa tips tersebut adalah dari keluarganya sendiri yang ia sebut sebagai asix family.

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini :