Cara Bikin Cilok Kenyal dan Super Enak Ala Pedagang! Dijamin Antigagal bahkan untuk Pemula Sekalipun
Sajiansedap.com - Keluarga suka banget jajan cilok di luaran?
Coba saja buat sendiri di rumah.
Tenang, rasanya bisa enak dan kenyal persis pedagang kalau mengikuti tips yang satu ini.
Baca Juga: Resep Cilok Sosis Enak Ini Bikin Ngemil Jadi Semakin Lengkap
Baca Juga: Resep Cilok Kuah Soto Enak, Camilan Super Nikmat yang Mudah Dibuat
Seperti kita ketahui, cilok yang enak, tentunya harus empuk dan kenyal supaya tidak susah digigit.
Tapi tidak jarang cilok bisa jadi keras kalau salah membuatnya.
Jadi, bagaimana membuat cilok yang empuk dan kenyal?