Resep Ikan Goreng Mentega Enak, Hidangan yang Bikin Makan Malam Jadi Lebih Meriah

By Dwi, Selasa, 14 April 2020 | 16:00 WIB
Dobrak Nafsu Makan Keluarga Dengan Resep Ikan Goreng Mentega (Sajian Sedap)

Cara Membuat Ikan Goreng Mentega:

1. Lumuri ikan bersama air jeruk, garam, dan merica. Diamkan 15 menit. Goreng sampai matang. Sisihkan.

2. Saus, panaskan margarin. Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. Masukkan ikan. Aduk rata.

3. Tambahkan kecap Inggris, kecap manis, merica bubuk, garam dan gula pasir. Aduk rata. Tuang air. Aduk sampai mendidih. Tambahkan daun bawang dan air jeruk limau. Aduk rata.

Baca Juga: Resep Ikan Goreng Tepung Kari Enak, Menu Makan Malam yang Rasanya Juara

Baca Juga: Resep Ikan Goreng Sambal Bangkok Enak, Menu Praktis yang Bikin Pengen Nambah Terus

Baca Juga: Resep Ikan Goreng Lengkuas Enak, Hidangan yang Bikin Semangat Makan Malam

Baca Juga: Kumpulan 5 Resep Ikan Goreng Enak Ini Dijamin Bikin Perut Jadi Makin Keroncongan

Baca Juga: Resep Menu Imlek, Resep Ikan Goreng Telur Asin Enak Ini Mantap Untuk Makan Malam