Pantas Harganya Selangit, Jengkol Ternyata Ampuh Jadi Obat Alami Mencegah Sel Kanker! Begini Kata Peneliti

By Siti Afifah, Rabu, 15 April 2020 | 07:15 WIB
Lebih ampuh dari obat! Jengkol ternyata berkhasiat sebagai obat alami cegah sel kanker (Sajian Sedap)

Pantas Harganya Selangit, Jengkol Ternyata Ampuh Jadi Obat Alami Bunuh Sel Kanker! Begini Kata Peneliti

SajianSedap.com - Siapa yang tidak tahu jengkol? sering dipandang sebelah mata ternyata ampuh jadi obat alami.

Jangan salah, jengkol yang juga banyak ditemukan di Malaysia dan Thailand, telah naik kasta bahkan dipercaya sebagai obat alami.

Bagaimana tidak, lihat saja di pasar maupun belanja online, harganya obat alami ini sudah melonjak tinggi!

Sudah dibanderol hingga 45 ribu rupiah untuk 500gr!

Untuk diketahui, dalam dunia tumbuhan, tanaman jengkol diklasifikasikan dalam keluarga Leguminosae (Mimosaceae), marga Pithecellobium, dan jenis Pithecellobium lobatum.

Baca Juga: Where To Stay in Puncak: Pullman Ciawi Vimala Hills Resort, The Perfect Retreat from City Life

Baca Juga: From Dishwasher To Restaurateur, Chef Arnold Poernomo Reveals His Secrets for Successful Restaurants!

Buah jengkol berupa polong berbentuk gepeng dan berbelit. Warna buahnya lembayung tua.

Setelah tua, bentuk polong buahnya menjadi cembung dan di tempat yang mengandung biji ukurannya membesar.

Tiap polong dapat berisi 5-7 biji. Bijinya berkulit ari tipis dan berwarna cokelat mengilap