Ternyata Begini Cara Masak Ikan Asin Supaya Renyah dan Tak Keras Setelah Digoreng, Wajib Tahu Tips Mudah Ini!

By Siti Afifah, Selasa, 21 April 2020 | 11:15 WIB
Begini tips masak ikan asin anti gagal! Tetap renyah dan tak keras usai digoreng (iStockphoto/wirachai moontha)

4. Menggoreng

Untuk mendapatkan ikan asin goreng lebih renyah, gunakan minyak yang cukup banyaknya saat menggoreng.

Usahakan agar ikan asin terendam seluruhnya dengan minyak.

Minyak yang sedikit membuat ikan asin tidak terendam, sehingga proses penggorengan tidak akan sempurna.

Akibatnya, ikan asin jadi tidak renyah sampai ke bagian dalamnya.

Baca Juga: Penyebab Ikan Asin Tidak Bisa Renyah Tahan Lama, 5 Kesalahan Ini Pasti Kita Lakukan

Baca Juga: Setelah Skandal Ikan Asin, Kini Terkuak Potret Anak Barbie Kumalasari yang Tak Pernah Terkespos! Wajahnya Cantik Banget!

5. Pengaturan Api

Ketika pertama kali memasukkan ikan asin ke dalam wajan berisi minyak goreng panas, usahakan menggunakan api yang cukup besar.

Tapi, setelah beberapa saat kecilkan api dan goreng sampai ikan benar-benar kering.

Buih-buih minyak saat menggoreng menandakan kadar air masih ada di dalam ikan asin. Goreng sampai buih tidak terlihat lagi.

Buih yang tidak terlihat lagi menandakan bahwa ikan asin telah kering dan renyah.