Resep Pisang Goreng Madu Kacang Enak, Menu Buka Puasa Istimewa Untuk Akhir Pekan

By Dwi, Minggu, 10 Mei 2020 | 14:00 WIB
Resep Pisang Goreng Madu Kacang, Menu Buka Puasa Lezat Kesukaan Keluarga (Sajian Sedap)

Bahan Lapisan Gula:500 ml minyak goreng75 gram gula merah sisir

Bahan Taburan:50 gram kacang madu, cincang kasar

Cara Membuat Pisang Goreng Madu Kacang:

1. Aduk rata tepung terigu, tepung beras, garam, gula tepung, dan baking powder.

2. Tuang air es. Aduk rata. Tambahkan pisang. Aduk rata.

3. Panaskan sendok sayur stainlees steel. Tuang adonan ke dalam sendok sayur. Celup ke dalam minyak sambil digoyang-goyang sampai terlepas dari sendok sayur. Goreng sampai matang dan kuning kecokelatan. Angkat. Tiriskan.

4. Lapisan gula, panaskan minyak. Tambahkan gula merah. Aduk sampai gula berbuih. Masukkan pisang yang sudah digoreng. Goreng kembali sampai terbalut gula. Angkat.

5. Taburkan kacang madu.

 

Baca Juga: Bingung Cari Tempat untuk Memesan Menu Buka Puasa? Ini Deretan Sumber Referensi Restoran Paling Dipercaya Versi Survei #KemilauKulinerIndonesia

Baca Juga: Menu Buka Puasa Manis Dan Lembut yang Mampu Manjakan Lidah, Ya Resep Kue Pisang Gulung Ini

Baca Juga: Sering Jadi Menu Buka Puasa, Inilah Kelebihan Buka Puasa dengan Kolak Pisang! Ternyata Tidak Ada di Es Buah

Baca Juga: Cara Membuat Es Sarang Burung Kenyal dan Enak untuk Menu Buka Puasa Hari Ini! Pasti Berhasil

Baca Juga: Resep Es Kweni Gula Merah Enak, Minuman Segar Untuk Menu Buka Puasa Nanti