Jangan Lagi Tertipu! Ini Dia 11 'Nama Palsu' Gula Dalam Label Makanan, Harus Tahu Supaya Enggak Diabetes!

By Sera B, Sabtu, 6 Juni 2020 | 13:10 WIB
Ada lebih dari 56 istilah gula yang digunakan dalam informasi nilai gizi dan komposisi makanan, namun 11 istilah inilah yang paling sering muncul. (Shutterstock via Kompas.com)

Meski sering kali ditulis dengan nama yang berbeda, tapi penting bagi kita untuk tetap mengetahui apa saja nama lain dari gula.

Dilansir dari laman Healthline, setidaknya ada sekitar 56 jenis nama lain gula yang kerap muncul pada label kemasan makanan.

Namun, beberapa yang tertera di bawah ini merupakan yang paling umum ditemui:

Sebagai informasi, konsumsi gula perhari tidak boleh lebih dari 40 gram menurut Kemenkes.

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul: Mengenal "Nama Samaran" Gula di Label Kemasan