Sering Diremehkan padahal Penting! Begini Cara Tepat Membersihkan Rice Cooker Supaya Nasi Tidak Cepat Basi, Cuma Butuh 15 Menit!

By Virny Apriliyanty, Jumat, 12 Juni 2020 | 10:30 WIB
wadah rice cooker (Tribunnews)

Sering Diremehkan padahal Penting! Begini Cara Tepat Membersihkan Rice Cooker Supaya Nasi Tidak Cepat Basi, Cuma Butuh 15 Menit!

SajianSedap.com - Hampir semua rumah pasti menggunakan rice cooker sekarang ini. 

Soalnya, rice cooker betul-betul memudahkan proses memasak nasi kan?

 

Tapi sama seperti benda lainnya, kalau tidak dibersihkan dan dirawat dengan benar, rice cooker bisa cepat rusak.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Dari Cara Masak Nasi Merah Sepulen Nasi Putih Sampai Manfaat Minum Campuran Air Jahe dan Jeruk Nipis

Baca Juga: Enggak Akan Tersiksa! Begini Cara Masak Nasi Merah Enak dan Sepulen Nasi Putih, Mudah Banget Ternyata

Kalau sudah begitu, tentunya kita harus mengeluarkan uang lagi untuk membelinya.

Apapun mereknya ketahanan rice cooker tergantung pada cara kita membersihkannya.

Nah, untuk itu kita harus tahu cara mudah dan benar untuk membersihkan rice cooker.

Jangan lupa untuk dicatat baik-baik, ya!