Sayang Kalau Dibuang, Air Cucian Beras Miliki Khasiat Tak yang Tak Disangka-sangka Ini! Coba Sekarang Juga

By Rafida Ulfa, Minggu, 14 Juni 2020 | 17:15 WIB
Air cucian beras bermanfaat untuk kesehatan dan kecantikan. (topsushimaker.com)

Sayang Kalau Dibuang, Air Cucian Beras Miliki Khasiat Tak yang Tak Disangka-sangka Ini! Coba Sekarang Juga

SajianSedap.com - Sebelum memasak nasi, kita terlebih dahulu mencuci beras.

Kita biasanya mencuci beras 3 kali sebelum akhirnya benar-benar bersih.

Air sisa dari cucian beras tersebut biasanya langsung kita buang.

Ada juga beberapa orang yang menggunakannya untuk menyiram tanah karena dipercaya membuat tanaman jadi tambah subuh.

Baca Juga: Tak Pernah Kita Sadari, Menyimpan Nasi dalam Freezer Ternyata Memiliki Manfaat Luar Biasa ini, Wajib Dicoba!

Baca Juga: Cobalah Minum Ramuan Kapulaga dan Air Hangat, Tubuh Akan Alami Manfaat Luar Biasa Ini, Rugi Kalau Tidak Dicoba

Selain itu, tanpa kita sadari, air cucian beras punya manfaat yang luar biasa, lho.

Hal tersebut mungkin bisa membuat kita jadi tidak rela untuk membuangnya.

Penasaran?

Nah, simak beberapa manfaat air sisa cucian beras berikut ini.