Jangan Lagi Usir Cicak Kalau ada di Ruang Makan, Ternyata Memiliki Manfaat Bagi Umat Manusia

By Raka, Rabu, 17 Juni 2020 | 19:15 WIB
Manfaat cicak untuk umat manusia (Pixabay)

Cicak punya manfaat

Menurut Dr Upik Kesumawatihadi, Kepala Bagian Parasitologi dan Entomologi Kesehatan, Fakultas Kedokteran Hewan IPB, terdapat 3 jenis cicak yang biasanya mendiami rumah kita.

 

Jenis Pertama, yaitu jenis Cosymbotus platyurus, atau biasa disebut cecak tembok.

Baca Juga: Hidup Melarat Sampai Harus Jualan di Pasar, Jangan Kaget Kalau Lihat Kondisi Rumah Shinta Bachir, Ruang Makannya Jadi Sorotan

Baca Juga: Gagal Menikah Setelah Berpacaran 12 Tahun, Kondisi Rumah Nycta Gina Setelah Menikah Kini Bikin Shock! Ruang Makannya jadi Sorotan

Baca Juga: 10 Tahun Menanti Untuk Jadi Suami Kedua, Kini Bebi Romeo dan Meisya Siregar Miliki Hunian Mewah Bak Villa di Bali! Ruang Makannya Wow Banget

Cirinya, bertubuh gepeng lebar, ekornya juga lebar dengan dilengkapi jumbai- jumbai halus di tepinya.

Lalu, di bagian bawah terlihat adanya lipatan kulit agak lebar di sisi perut dan di belakang kaki.

Jenis Kedua, yaitu cecak jenis Hemidactylus frenatus, atau biasa disebut cecak kayu atau pohon.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.