Air yang Direbus Berulang Kali Disebut Bisa Sebabkan Kanker, Ahli Ungkap Penjelasan Sebenarnya

By Marcel Mariana, Sabtu, 20 Juni 2020 | 12:45 WIB
Rebus air secara berulang ternyata tidak baik untuk kesehatan (Tribun Jabar - Tribunnews.com)

Air yang Direbus Berulang Disebut Bisa Sebabkan Kanker, Ahli Ungkap Penjelasan Sebenarnya

Sajiansedap.com - Apakah anda kerap merebus air untuk diminum?

Minum dengan air rebus sudah menjadi kebiasaan dari masyarakat.

Namun, sehatkah air rebus yang sering dikonsumsi?

Banyak sekali tanggapan tentang cara merebus air yang benar.

Baca Juga: Enggak Perlu Obat Mahal, Makan Mentimun Rebus Ternyata Bisa Ampuh Lawan Penyakit Mematikan Ini! Coba Sekarang Juga

Ada yang mengatakan bahwa merebus air berulang-kali aman bagi tubuh.

Namun sebaliknya, ada pula yang mengatakan bahwa itu berbahaya.

Lalu manakah fakta yang benar?

Ternyata ada penjelasan ilmiah mengenai hal ini yang wajib Anda ketahui.