Ajaib! Bahan Alami di Dapur ini Bisa Bikin Karang Gigi Rontok tanpa Perlu ke Dokter, Ampuh Banget!

By Virny Apriliyanty, Kamis, 25 Juni 2020 | 12:45 WIB
Cara menghilangkan karang gigi. (plus.google.com)

1. Kulit jeruk

Kulit jeruk ini banyak mengandung vitamin C sehingga efektif untuk melawan mikroorganisme dan menghilangkan plak.

Selain itu, kulit jeruk juga berkhasiat untuk memutihkan gigi dan menghilangkan bau mulut tak sedap.

Caranya: Siapkan 1 buah jeruk untuk diambil kulitnya.

Gunakan bagian dalam dari kulit jeruk tersebut untuk digosokkan pada gigi.

Karang gigi.

Baca Juga: Coba Rutin Minum Campuran Apel dan Timun, Manfaat Luar Biasa Ini Akan Dirasakan Tubuh

Baca Juga: Kesal Penampilan Terganggu Karena Uban? Coba Pakai Campuran Bawang Merah dan Kapur Barus, Dijamin Rambut Hitam Kembali! Gampang Banget

2. Baking soda

Sodium bicarbonate atau dikenal dengan baking soda adalah obat rumahan yang bagus untuk menghilangkan plak dan karang gigi.

Karena baking soda akan menetralkan asam di mulut, sehingga mengurangi jumlah bakteri berbahaya.

Selain itu, baking soda juga membantu memutihkan dan mencerahkan gigi.

Sebuah penelitian The Journal of Clinical Dentistry tahun 2008 menganalisis lima studi klinis dan menyimpulkan baking soda lebih efisien menghilangkan plak daripada produk lainnya.