Gampang Banget Busuk, Ternyata Begini Cara Menyimpan Jamur Tiram Agar Segar dan Tahan Lama Berhari-hari

By Marcel Mariana, Minggu, 28 Juni 2020 | 07:10 WIB
Cara Menyimpan Jamur Tiram Agar Tidak Mudah Busuk, Mudah dan Simple (iStockphoto/chengyuzheng)

Potong tipis-tipis saja hingga noda itu hilang.

Pastikan sampai bersih ya, karena noda yang masih menempel bisa membuat jamur membusuk saat disimpan.

Baca Juga: Pantas Harganya Bisa Bikin Kantong Kering, Jamur Ini Ternyata Miliki Manfaat Luar Biasa untuk Tubuh! Berani Coba?

3. Simpan di dalam kantung plastik atau wadah tertutup

Segera pisahkan jamur tiram yang akan digunakan dan yang akan disimpan.

Untuk yang disimpan, kita bisa memasukkannya ke dalam kantung plastik atau wadah tertutup.

Masukkan jamur ke dalam kantung plastik, lalu gembungkan kantungnya dan ikat.

Kedua cara ini akan membuat jamur tiram aman dari tetesan air di dalam kulkas yang akan membuatnya busuk.