Cara Membuat Siomay Dimsum yang Enak dan Gurih Banget Ala Restoran, Ternyata Ini Rahasianya

By Virny Apriliyanty, Rabu, 1 Juli 2020 | 10:30 WIB
Cara Membuat Siomay Dimsum yang Enak Banget, Ini Tips Antigagalnya ()

SajianSedap.com - Siapa yang suka sekali makan siomay ala dimsum

Ya, siomay ini berbeda betul dari siomay sambal kacang ala pedagang, tapi sama enaknya. 

 

Siomay dimsum pun biasa punya harga lebih mahal karena mengandung daging yang lebih banyak ketimbang tepungnya.

Itulah yang membuat siomay jadi padat dan begitu nikmat kala disantap.

Baca Juga: Tips Antigagal Bikin Siomay Dimsum Kenyal dan Gurih Banget! Enggak Nyangka Ternyata Gampang Banget

Jadi bagaimana kalau mau makan siomay dimsum sampai puas?

Buat saja sendiri di rumah.

Jangan takut gagal karena ada tips dari Chef Sugeng, ahlinya menu dimsum.

Chef dari Han Palace Restaurant Grand Mercure Jakarta ini akan sangat membantu kita membuat dimsum ala resto yang pasti disuka semua orang.