Rasa Manisnya Bikin Masakan Makin Enak, Ternyata Kecap Menyimpan Bahaya Mengerikan Bagi Kesehatan Tubuh

By Marcel Mariana, Selasa, 7 Juli 2020 | 18:45 WIB
Kecap bisa memberikan dampak mengerikan bagi kesehatan (Sajiansedap.grid.id )

Rasa Manisnya Bikin Masakan Makin Enak, Ternyata Kecap Menyimpan Bahaya Mengerikan Bagi Kesehatan Tubuh

Sajiansedap.com - Apakah anda termasuk orang yang suka mencampurkan kecap manis kedalam masakan maupun makanan anda?

Kecap manis merupakan bahan tambahan pangan yang biasa disukai banyak orang.

Kecap manis biasanya juga digunakan untuk pendamping makan.

Sebagian orang menganggap bahwa kecap menjadi penambah nafsu ketika makan.

Baca Juga: Resep Daging Kecap Jamur Enak, Menu Istimewa Untuk Siang Ini

Beberapa jenis masakan yang kerap memakainya adalah nasi goreng, semur, bacem, dan berbagai masakan lainnya.

Meskipun rasanya enak, konsumsi kecap manis secara berlebihan dapat menyebabkan gangguan kesehatan.

Berikut 4 dampak buruk akibat konsumsi kecap manis secara berlebihan seperti yang dikutip melalui Tribunjogja.com dari DokterSehat.com!