Selama Ini Kita Salah, Madu Ternyata Tidak Boleh Dicampur dengan Air Panas! Efeknya Bahaya Banget

By Virny Apriliyanty, Kamis, 9 Juli 2020 | 08:05 WIB
Teh hangat dan madu disebut berperan dalam kesembuhan pasien Covid-19 di Kalimantan Barat. (Tribun Solo - Tribunnews.com)

Dengan begitu, madu bakalan lebih mudah kehilangan manfaatnya, seperti kehilangan enzim, vitamin, dan mineral yang berharga untuk tubuh.

Jadi, bolehkah mencampurkan madu ke air panas?

Baca Juga: Coba Rendam Bawang Putih dengan Madu Lalu Diamkan Beberapa Hari, Tubuh Akan Rasakan Efek Tak Terduga Ini, Coba Sekarang Juga!

Sebenarnya boleh saja, karena terkadang madu yang terlalu keras juga enggak enak ketika dikonsumsi.

Asalkan, kita harus pastikan suhu air hangat kita sesuai dengan suhu yang berada di dalam sarang lebah, yaitu tepat di kisaran 35 derajat celcius.

Kalau lebih dari itu, biasanya madu bakalan lebih cair, tapi khasiatnya akan berkurang!

Intinya, kita boleh banget mencampurkan madu ke dalam air panas selama air tersebut bersuhu kisaran 35 derajat celcius, ya!

Artikel ini telah tayang di Intisari dengan judul Jadi Obat Segala Penyakit, Madu Ternyata Bisa Hilang Khasiatnya Jika Dicampur dengan Bahan Ini, Jangan Mau Rugi Ya!

Baca Juga: Resep Cumi Bakar Madu Merica Hitam Enak Ini Bikin Makan Malam Jadi Lebih Memuaskan