Pantas Harganya Selangit, Ternyata Telur Bebek Simpan Hal Ajaib Ini Untuk Tubuh! Manfaatnya Enggak Main-main

By Siti Afifah, Jumat, 10 Juli 2020 | 08:00 WIB
Lebih baik dari telur ayam, begini khasiat fantastis telur bebek untuk kesehatan! Wajib tahu (tribunnews.com)

2. Kandungan asam omega-3 lebih tinggi

Selanjutnya, telur bebek juga memiliki kandungan asam omega 3 yang lebih tinggi dibandingkan dengan telur ayam.

Baca Juga: Selama Ini Kita Salah, Begini Cara Rebus Telur yang Benar Supaya Bakterinya Betul-Betul Mati dan Tak Bikin Keracunan

Baca Juga: Cara Masak Telur Agar Tidak Meletus dan Bulat Sempurna, Dijamin Makin Enak! Ternyata Cuma Butuh Trik Ini

Omega-3 yang lebih tinggi, yaitu 71,4 miligram daripada ayam yang hanya 37 miligram.

Asam omega 3 ini dibutuhkan untuk menjaga kesehatan kulit dan otak.

Kamu bisa mengonsumsi telur bebek secukupnya untuk mendapatkan manfaat satu ini.

3. Kadar proteinnya lebih tinggi

Protein jelas diperlukan setiap hari agar tubuh dapat rutin memperbaiki dan mempertahankan bagian-bagian sel atau tubuh yang rusak.

Sumber protein terbaik karena mudah dicerna adalah telur, baik telur ayam ataupun bebek.

Protein merupakan salah satu nutrisi yang diperlukan tubuh untuk memperbaiki bagian-bagian sel tubuh yang rusak.

Baca Juga: Dianggap Baik Untuk Kesehatan, Siapa Sangka Makan Telur Lebih Dari 3 Butir Seminggu Bisa Berdampak Buruk Untuk Tubuh

Baca Juga: Dibuang Sayang, Begini Cara Buat Masker dari Sisa Putih Telur Bekas, Ampuh Kecilkan Pori-Pori dan Bikin Wajah Cerah!

Sedangkan sumber protein terbaik dan mudah didapatkan adalah telur.

Karena itu, untuk memenuhi kebutuhan protein tubuh, kamu bisa mengonsumsi telur bebek.

Telur ayam rata-rata mengandung 6,28 gram protein, sedangkan telur bebek rata-rata mengandung 8,97 gram protein.

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini