Sering Dianggap Gak Nyaman, Siapa Sangka Tidur Tanpa Bantal Ternyata Simpan Hal Tak Terduga untuk Tubuh, Enggak Nyangka
SajianSedap.com - Siapa yang suka tidur tanpa menggunakan bantal?
Tidur tanpa bantal biasanya sering dikira tidak nyaman.
Beberapa orang bahkan tidak bisa tidur tanpa adanya bantal.
Menggunakan bantal saat tidur, berfungsi untuk meletakkan kepala dan leher agar sejajar dengan tulang belakang.
Meskipun begitu, kadang-kadang saat kamu terbangun justru merasakan sakit leher yang disebabkan oleh bantal tidurmu.
Lalu, tahukah Anda bahwa tidur tanpa bantal justru lebih baik untuk kesehatan tubuh?
Sebenarnya ada beberapa alasan mengapa tidur tanpa bantal itu dianjurkan, lho.
Dilansir dari Boldksy, berikut ini yang akan terjadi jika kamu tidur tanpa bantal.