Hal itu membuat Wu dan adiknya menjadi yatim piatu.
Hidup berdua dengan adik, Wu pun harus menanggung beban berat merawat sang adik.
Hidup dengan Rp 2 Juta per Bulan
Mereka hidup dengan uang sebesar 1.290 yuan atau sekitar 2 juta rupiah setiap bulan.
Ia bahkan rela tak sarapan demi mengurangi pengeluaran hidup mereka.
Baca Juga: Benarkah Saus Sambal Tidak Boleh Ditaruh di Dalam Kulkas? Simak Fakta Sebenarnya
Wu disebut hanya makan roti atau nasi dengan saus cabai untuk makan siang dan makan malamnya.
Berkat pengorbanannya itu, ia dapat membatasi pengeluarannya setiap hari.
Namun, pola makannya yang tidak sehat kemudian membuat tubuhnya kekurangan gizi.
Tak hanya itu saja, rambut dan alisnya juga rontok, sistem kekebalan tubuh menurun dan kakinya bengkak.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah Ini :