Benarkah Mandi Setelah Makan Itu Berbahaya Untuk Kesehatan? ini Fakta Sesungguhnya

By Marcel Mariana, Selasa, 14 Juli 2020 | 19:30 WIB
Mandi setelah makan tidak berbahaya untuk kesehatan (Tribun Jateng - Tribunnews.com)

Tapi kram saat berenang merupakan hal umum yang dapat dengan mudah dicegah dan ditangani sebelum terlambat.

Hal-hal yang tidak boleh dilakukan setelah makan

Ada banyak hal yang orang lain katakan tentang apa yang harus dilakukan dan tidak boleh dilakukan setelah makan.

Memang ada beberapa hal yang benar, tetapi ada juga yang salah.

Baca Juga: Poligami dengan Pramugari Cantik, Pak Tarno Akui Kerap Minta Istri Kedua Lakukan Hal Tak Wajar Ini di Kamar Mandi, 'Namanya Manja'

Berikut adalah beberapa hal yang tidak boleh dilakukan setelah makan:

1. Langsung tidur

Banyak orang yang makan larut malam dan langsung tidur setelahnya.

Ini dapat mengakibatkan makanan yang masih dicerna di lambung untuk naik lagi ke kerongkongan.