Menjadi Beracun
Kebiasaan mendiamkan nasi di ruangan terbuka pasti pernah Anda lakukan.
Padahal hal tersebut bisa saja timbulkan bahaya, lho.
Melansir postingan Kemenkes Malaysia melalui laman World of Buzz, kondisi ini terjadi ketika nasi dibiarkan selama 4 jam.
Saat kita akan makan, biasanya nasi diambil dari rice cooker, kemudian di tempatkan di sebuah wadah.
Baca Juga: Minum Jus Timun Selama 7 Hari, Wanita Ini Mengalami Perubahan Dratis Pada Tubuhnya, Apa ya?
Jika masih sisa, biasanya nasi dibiarkan begitu saja dan tidak langsung dimasukkan kulkas atau dimasukkan ke penghangat lagi.
Kondisi inilah yang berbahaya dan membuat nasi menjadi beracun.
Nasi yang didiamkan di suhu ruangan lebih dari 4 jam membuat spora dalam beras .
Jika spora sudah aktif, potensi seseorang terkena keracunan makanan jauh lebih tinggi.