Bukan Cuma Buah dan Airnya Saja, Ternyata Akar Kelapa Miliki Manfaat Luar Biasa Bagi Kesehatan, Terutama Penderita Maag
Sajiansedap.com - Jarang ada yang tahu, jika makan kelapa jangan cuma buah dan airnya saja.
Akar kelapa nyatanya bisa buat anda terbebas dari penyakit yang dapat mengganggu aktivitas.
Tahukah Anda akan khasiat obat akar kelapa?
Kelapa terkenal dengan kegunaannya yang beragam.
Mulai dari kegunaan makanan, obat-obatan, hingga kosmetik.
Pohon yang satu ini memiliki akar yang tumbuh di bawah permukaan.
Akar-akar ini dapat mencapai jarak sejauh tinggi pohon itu.
Kelapa mengandung saponin dan flavonoid, dua zat penting yang memiliki sifat antioksidan luar biasa.
Komponen-komponen penting ini dapat meremajakan kulit dan tubuh ketika dikonsumsi dalam dosis yang tepat.
Akar pohon kelapa juga Komponen-komponen penting ini meremajakan kulit dan tubuh ketika dikonsumsi dalam dosis yang tepat.
Dilansir dari drfarrahmd.com, di bawah ini adalah 6 kegunaan obat dari akar kelapa: