Engga Pakai Repot, Begini 3 Cara Bersihkan Kerak Hitam di Pantat Panci dengan Bahan Alami, Langsung Bersih Mengkilap Bak Baru

By Sera B, Sabtu, 25 Juli 2020 | 10:15 WIB
Begini Cara Menghilangkan Kerak Hitam Pada Pantat Panci (Google)

Engga Pakai Repot, Begini 3 Cara Bersihkan Kerak Hitam di Pantat Panci dengan Bahan Alami, Langsung Bersih Mengkilap Bak Baru

Sajiansedap.com - Kerak hitam yang ada di bagian bawah panci tentunya menjadi masalah tersendiri.

Untuk kamu yang senang masak, tak perlu repot membuang panci dan wajan yang sudah berkerak dan gosong.

Soalnya, kerak dan bekas gosong pada panci bisa dihilangkan dengan bahan alami yang murah dan mudah didapat.

Baca Juga: Ulat Sampai Cacing Kerap Bersarang di Batang, Begini Cara Mencuci Kangkung Sampai Bersih Tuntas dari Serangga dan Getah

Baca Juga: Enggak Perlu Pakai Tenaga, Begini Tips Bersihkan Talenan dengan 3 Bahan Alami Ini, Dijamin Kinclong Seperti Baru!

Cara membersihkan panci yang gosong bisa dimulai dengan mengenali masalahnya.

Misalnya, apakah kerak gosongnya terjadi langsung pada permukaan panci.

Atau juga bisa bercak gosongnya merupakan kerak sisa masakan yang menempel di panci.

Untuk mengatasinya, ini tips membersihkan panci gosong dan berkerak dengan bahan yang murah dan mudah dibeli.