Cara Menyimpan Stok Santan Untuk Menu Idul Adha Nanti, Dijamin Awet dan Tidak Akan Pecah dengan Rahasia Ini! Gampang Banget
SajianSedap.com - Menu Lebaran identik dengan penggunaan santan yang banyak.
Tak heran jadi kalau menjelang Lebaran Idul Adha seperti sekarang ini, santan jadi makin dibutuhkan.
Pasalnya, hampir semua hidangan daging kurban biasanya menggunakan santan.
Karena itu, daripada memakan waktu memeras santan, lebih baik kita buat saja stok santan dari sekarang.
Menyimpan santan tidak boleh sembarangan.
Bahan dari kelapa parut ini sangat mudah basi dan tengik.
Baca Juga: Mercure Hotel Jakarta Kota, Lives Up To Be Stylish In A Modest Yet Luxurious Way
Baca Juga: The Legendary Nasi Campur Warung Wardani is Now Available in Bintaro! Here's What It Looks Like!
Salah-salah, santan malah tidak bisa digunakan.
Untuk membuat stok santan kita harus tahu cara tepat mengolahnya supaya lebih awet dan tahan lama.