Benarkah Makan Daging yang Dibakar Bisa Picu Penyakit Kanker? Berikut Fakta Sebenarnya

By Marcel Mariana, Selasa, 28 Juli 2020 | 17:30 WIB
Daging bakar apakah bisa picu kanker? berikut penjelasan lengkapnya (Tribun Kaltim - Tribunnews.com)

Benarkah Memakan Daging yang Dibakar Bisa Picu Penyakit Kanker? Berikut Fakta Sebenarnya

Sajiansedap.com - Apakah anda gemar makan daging yang dipanggang atau dibakar?

Terdengar sangat enak dikonsumsi, namun siapa sangka teernyata ada anggapan bahwa bisa memicu kanker loh.

Memicu kanker ini karena dari cara memasaknya.

Baca Juga: Tips Masak Ayam Goreng Kuning Super Enak, Dijamin Daging Empuk dan Bumbu Meresap Sempurna dengan Rahasia Ini! Wajib Contek

Salah satunya disebutkan dalam sebuah penelitian tahun 2009 yang diterbitkan American Cancer Society Journals.

Kok bisa ya?

Penasaran dengan penjelasan lengkapnya?

Berikut penjelasan lengkapnya untuk anda.