Benarkah Berhenti Makan Nasi Buat Tubuh Jauh Lebih Sehat? Jangan Kaget Saat Tahu Fakta Sebenarnya!

By Marcel Mariana, Minggu, 16 Agustus 2020 | 16:45 WIB
Benarkah tidak makan nasi jauh lebih sehat? (Tribun Manado - Tribunnews.com)

Benarkah Tidak Makan Nasi Lebih Sehat?

Karbohidrat yang terkandung dalam nasi diperlukan tubuh untuk membantu pembakaran kalori menjadi energi.

Hal ini yang membuat tubuh menjadi lebih kuat ketika melakukan aktivitas.

Jika kita sengaja tidak makan nasi atau karbohidrat lain, tubuh tidak akan mendapat energi untuk beraktivitas secara optimal.

Baca Juga: Bak Hilang Ditelan Bumi Usai Ayahnya Meninggal Dunia, Begini Nasib Anak Kasino Warkop Demi Cari Sesuap Nasi

Baca Juga: Waspada! Membiarkan Rice Cooker Terus Tertutup Saat Nasi Sudah Matang Ternyata Bisa Picu Hal Buruk Ini! Perhatikan Sekarang Juga

Itulah mengapa nasi bisa menjadi salah satu sumber energi.

Sebenarnya, kita memang tidak diharuskan makan nasi setiap waktu makan.

Tidak masalah juga jika kita tidak makan nasi.