Yakin Masih Mau Buang Air Cucian Beras Setelah Tahu Manfaat Tak Terduga ini untuk Sehari-hari? Dijamin Rugi Kalau Gak Tahu!
SajianSedap.com - Sebelum memasak atau memakan sesuatu kita sebaiknya harus mencuci terlebih dahulu.
Hal tersebut agar terhindar dari segala kuman dan bakteri.
Apalagi saat Covid-19 sekarang ini, kita harus menjaga kesehatan dan ekstra bersih.
Nah salah satu yang sering kita bersihkan sebelum memasaknya adalah beras.
Sebelum memasak nasi, kita terlebih dahulu mencuci beras.
Baca Juga: Ajaib! Dalam 5 Menit Diare Dapat Dihentikan dengan Makanan Murah ini, Wajib Tahu!
Kita biasanya mencuci beras 3 kali sebelum akhirnya benar-benar bersih.
Nah, air sisa dari cucian beras tersebut biasanya langsung kita buang.
Tapi ternyata tanpa kita sadari, air cucian beras punya manfaat yang luar biasa, lho!
Hal tersebut mungkin bisa membuat kita jadi tidak rela untuk membuangnya.