Pantas Sering Dijadikan Bumbu Masakan, Ternyata 4 Rempah-rempah Ini Bisa Memperpanjang Usia! Luar Biasa Banget

By Siti Afifah, Senin, 24 Agustus 2020 | 11:15 WIB
Jangan disepelekan lagi! ternyata konsumsi rempah ini bisa datangkan hal baik untuk tubuh,lo! (TribunKaltim)

3. Jahe

Jahe mengandung senyawa anti-inflamasi yang disebut gingerol.

Senyawa tersebut dapat membantu mengurangi rasa sakit penderita osteoarthritis.

Riset yang meninjau lima studi membuktikan, mengonsumsi jahe dapat mengurangi rasa sakit hampir sepertiga.

Bahkan, konsumsi jahe dapat mengurangi risiko cacat hingga 22 persen pada penderita osteoarthritis.

Jahe juga dikenal membantu meredakan mual.

Baca Juga: Cuma Tahan 4 Hari, Begini Rahasia Tukang Sayur Menyimpan Serai Agar Tetap Segar dan Awet, Bisa Tahan Sampai 2 Bulan!

Baca Juga: Cuma Butuh 3 Bumbu Dapur, Begini Trik Rahasia ala Chef Hotel Hilangkan Bau Jeroan Kambing dan Sapi

 

Artikel Belanjut Setelah Video Berikut Ini