Resep Mi Yamin Jamur Enak, Kudapan Spesial Sore Hari yang Mengenyangkan

By Dwi, Senin, 31 Agustus 2020 | 14:00 WIB
Dengan Resep Membuat Mi Yamin Jamur Ini, Kita Tak Perlu Harus Membelinya Lagi Ke Luar (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Mi Yamin Jamur ini cukup sederhana dan nikmat.

Soalnya, begitu menyantap Resep Mi Yamin Jamur, kita pasti jadi pengen nambah terus.

Mari, segera kreasikan Resep Mi Yamin Jamur untuk kudapan spesial yang mengenyangkan saat sore hari.

Baca Juga: Resep Membuat Mi Yamin Manis Ayam Jamur Persis Buatan Pedagang

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:400 gram mi ayam siap pakai, diseduh8 tangkai caisim, diseduh2 batang daun bawang kecil, diiris untuk taburan8 lembar pangsit goreng untuk pelengkapSambal cabai rawit, untuk pelengkap