Jangan Lagi Dilakukan, Ternyata Mencuci Barang Ini dengan Sabun Cuci Piring Justru Bikin Kita Jadi Rugi Besar

By Marcel Mariana, Kamis, 27 Agustus 2020 | 17:45 WIB
Sabun cuci piring jangan digunakan untuk mencuci barang ini bahaya (Tribun Palu - Tribunnews.com)

1. Untuk mencuci baju

Sabun cuci piring dibuat untuk membersihkan benda logam, kaca, atau plastik.

Sabun cuci piring tidak memiliki kemampuan untuk membersihkan noda pakaian.

Bahkan jika tetap menggunakannya malah menghancurkan kain dengan mengikis seratnya.

Baca Juga: Hindari Mulai Sekarang! Bukannya Bersih dan Jadi Sehat, Mencuci Telur Sebelum Dimasak Justru Bisa Berbahaya Bagi Kesehatan

Anda juga jangan pernah mencampurkan sabun cuci piring dengan pemutih pakaian.

Karena campuran ini akan menghasilkan cairan yang beracun.

Wah harus waspada ya dari sekarang.

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :