Enggak Nyangka, Coba Peras Bawang Merah dan Diamkan di Rambut Selama 15 Menit, Jangan Kaget dengan Hasil Menakjubkan Ini!

By Rafida Ulfa, Kamis, 3 September 2020 | 07:15 WIB
Khasiat rambut yang menggunakan ramuan bawang merah (Kolase Grid.id dan freepik/Annabogush )

Bawang Merah untuk Rambut

Selain untuk bumbu dapur, bawang merah juga bermanfaat untuk hal lainnya.

Hal tersebut karena bawang merah mengandung vitamin A, vitamin B6, potasium, vitamin C, mangan, zat besi, dan beberapa nutrisi baik lainnya membuat bawang merah dapat dimanfaatkan untuk kesehatan.

Salah satunya kesehatan sekaligus kecantikan rambut.

Ternyata, bawang merah memiliki banyak manfaat untuk rambut kita.

Jus Bawang Merah miliki banyak manfaat yang tak terduga untuk kesehatan

Baca Juga: Enggak Perlu Bumbu Apapun, Brokoli Bisa Jadi Super Enak Kalau Dimasak dengan Cara Ini! Pasti Ketagihan

Baca Juga: Cuma Kunyah 2-3 Bawang Putih Setiap Hari, Jangan Kaget Saat Lihat Perubahan Tak Terduga ini pada Lemak di Perut Anda! Ajaib!

Jika Anda telah lama mendambakan rambut cantik dan sehat, inilah saatnya mencoba khasiat bawang merah.

Kandungan sulfur dalam bawang merah dikategorikan sebagai tingkatan yang sehat untuk rambut.

Sulfur dalam bawang merah dapat meningkatkan produksi kolagen pendukung pertumbuhan rambut.

Bawang merah juga dapat mencegah rambut rontok, bahkan mengatasi kebotakan dini.