Coba Tambahkan 1 Bawang Putih Saat Menyimpan Cabai di Kulkas, Pasti Terkejut dengan Efek Luar Biasanya

By Virny Apriliyanty, Kamis, 17 September 2020 | 08:00 WIB
Cabai rawit (portal sayur)

Cara Menyimpan Cabai

Seperti yang sudah disebutkan di atas, cabai jadi makin awet kalau disimpan bersama bawang putih.

Caranya adalah dengan memilah cabai dan menyimpannya di dalam wadah tertutup yang sudah dialasi tisu.

Kemudian, masukkan satu siung bawang putih yang sudah dikupas dan kita bisa menyimpannya di dalam kulkas.

Baca Juga: BERITA POPULER: Cara Menyimpan Tomat agar Awet Sampai 2 Bulan Sampai Manfaat Celupkan Ayam dalam Air Es

Baca Juga: Terungkap Cara Restoran Bikin Cumi Empuk dan Tidak Alot Seperti Karet, Cukup Perhatikan 3 Hal Ini

Dengan cara ini, dijamin cabai pasti akan lebih awet.

Oh iya, kalau tisu sudah mulai basah, jangan lupa diganti agar tidak ada air yang mengendap di dalam wadah.

Kenapa sih Harus Bawang Putih?

Bawang putih dipercaya sebagai bahan pengawet makanan alami karena mengandung zat bernama allicin.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.