Terbongkar Cara Menghemat Gas Ala Warkop Pinggir Jalan, Gas 3kg bisa Tahan Hingga 3 Minggu

By Sera B, Jumat, 25 September 2020 | 17:15 WIB
Begini cara pedagang warkop pinggir jalan masak dengan kompor gas yang gasnya awet hingga tiga minggu (Tribun Style)

3. Lepaskan regulator

 

Nah, jika bepergian dalam waktu lama, sebaiknya regulator dicabut dari tabung gas.

Hal ini dilakukan agar memastikan tidak ada gas yang keluar.

Selain itu, gunakanlah regulator SNI untuk mencegah kebocoran gas. 

Baca Juga: Jadi Rahasia Chef Bintang Lima, Begini Trik Masak Daging 5-30-7 yang Bikin Daging Empuk dan Hemat Gas

Gunakanlah regulator dengan SNI untuk mencegah kebocoran dan meledaknya tabung gas elpiji.

Baca Juga: Terkuak! Selama Ini Kulkas Jadi Biang Keladi Tagihan Listrik Membengkak! Begini Cara Tekan Harga Listrik Tanpa Cabut Kulkas

4. Gunakan perangkat masak berbahan ini

Di pasar banyak panci dan wajan yang berbahan aluminium yang harganya lebih murah.

Ada juga panci dan wajan yang berbahan enamel yang tampilannya lebih cantik.