Cobalah Kunyah Bawang Bombay Selama 3 Menit, Jangan Kaget saat Rasakan Efek Tak Terduga ini pada Gigi!

By Rafida Ulfa, Selasa, 29 September 2020 | 18:15 WIB
Manfaat kunyah bawang bombay (Ilustrasi bawang bombay(shutterstock) via KOMPAS.com)

5. Mencegah Penyakit Jantung

Quercetin ditemukan secara signifikan mengurangi tekanan darah tinggi pada orang dewasa hipertensi, menurut studi 2007 yang diterbitkan The Journal of Nutrition.

Stegall membagikan, "Bawang terlibat dalam menjaga tekanan darah yang baik, menghambat pengerasan arteri, dan menjaga arteri tetap elastis." 

Nah, itu dia 5 manfaat kesehatan dari konsumsi bawang bombay.

Baca Juga: Dijual Rp.200 Ribu per Toples, Terbongkar Cara Membuat Peyek Tipis dan Renyah Banget Ala Bu Cetar! Ini Tips Rahasianya

Baca Juga: Pantas Reino Barack Kalah Telak! Ariel NOAH Ternyata Masih Lakukan Hal Manis Ini untuk Luna Maya Sampai Sekarang

Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul Rutin Konsumsi Bawang Bombay, Rasakan 5 Manfaat Menakjubkan Ini!