Wajib Tahu, Ternyata Kuning Telur Miliki Kandungan yang Baik Untuk Kesehatan, ini Kata Peneliti

By Marcel Mariana, Selasa, 20 Oktober 2020 | 05:45 WIB
Kuning telur ternyata miliki manfaat luar biasa (Tribun Palu - Tribunnews.com)

“Sedangkan lemak yang terdapat dalam telur tidak termasuk ke dalam lemak jenuh seperti yang kebanyakan orang pikir,” tambah Ward.

Selain itu, kuning telur memiliki hampir setengah kandungan protein yang dimiliki oleh keseluruhan telur.

Ward mengatakan telur mengandung nutrisi yang baik untuk setiap 70 kalori yang dimilikinya.

Baca Juga: Taburkan Cangkang Telur pada Tanaman, Perubahan yang Terjadi Setelahnya Pasti Bikin Anda Takjub

Ditambah lagi dengan kandungan vitamin D, E, B12 dan mineral seperti selenium yang berfungsi memperlancar sistem imun dan kelenjar tiroid.

Tak hanya itu, pun kuning telur mengandung omega-3 yang membantu tubuh melawan peradangan.

Anggapan lain yang beredar tentang telur yaitu konsumsi telur harus sangat dibatasi.

Bahkan ada yang mengatakan dalam satu minggu maksimal hanya tiga butir telur yang boleh dimakan.

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :