2. Makanan Tinggi Lemak Trans
Lemak trans merupakan lemak jahat yang bisa membahayakan tubuh dan otak kita.
Jadi, hindarilah makanan yang tinggi lemak trans.
Contoh makanan yang tinggi lemak trans adalah gorengan, margarin, camilan kemasan, dan nugget kemasan.
Meski makanan di atas punya rasa yang enak, kita harus membatasi konsumsinya, supaya efek negatifnya tidak menyerang kita.
3. Makanan Cepat Saji
Makanan cepat saji memang enak.
Tak jarang, kita ketagihan untuk makan makanan cepat saji setelah satu kali mencobanya.
Baca Juga: Beli di Pasar Harganya Murah Meriah, Makan Ikan Gabus Bisa Berikan Efek Menakjubkan ini Buat Tubuh!
Namun, sadarkah Anda?
Makanan cepat saji mengandung gula, lemak, dan garam tinggi.
Tiga hal itu kurang baik bagi kesehatan kita.
Dalam sebuah penelitian, makan makanan cepat saji terlalu sering bisa merusak sel-sel otak dan menurunkan fungsi otak.
Yuk, kita jaga kesehatan otak sebelum terlambat!
Artikel Ini Telah Tayang di SajianSedap.com dengan Judul Renggut Nyawa Kasino hingga Meninggal di Usia Muda, Siapa Sangka Ikan Favorit Sejuta Umat ini Bisa Jadi Penyebab Tumor Otak