Tips Mudah Membuat Bubur Ayam dan Kacang Hijau di Rice Cooker, Perhatikan Perbandingan Jumlah Airnya!

By Dok Grid, Kamis, 11 Juli 2024 | 15:47 WIB
Bubur dengan mudah dengan rice cooker (Sajian Sedap)

Cara Membuat Bubur Kacang Hijau di Rice Cooker

Caranya, rebus air hingga mendidih di dalam rice cooker.

Tuangkan jahe dan kacang hijau yang sebelumnya sudah direndam 2 jam dalam air dingin.

Tunggu hingga kulitnya pecah dan empuk.

Kemudian, masukkan gula pasir dan sedikit garam, dan bisa tambahkan dengan kuah santan.

Perlu diingat, gula pasir harus dituang setelah kacang hijau pecah dan empuk.

Baca Juga: Tips Membuat Bubur Ketan Hitam Legit, Jangan Lakukan Tiga Kesalahan Ini

Jika prosesnya terbalik, kacang hijau tidak akan pecah dan menjadi keras.

Bedanya, kita hanya perlu mengaduk sesekali jika masak bubur dengan rice cooker.

Selain itu, resiko bubur gosong pun lebih kecil dibanding masak bubur dengan panci biasa.

Bagaimana?

Tertarik untuk membuatnya sekarang?

Baca Juga: Jangan Ragu! Membuat Bubur Kacang Hijau Pasti Lebih Mudah Empuk dengan Cara Ini