Kemudian, rebus tulang kembali di dalam air dingin dan di atas api kecil.
Teknik ini dinamakan shimmer.
Oh iya, selama proses perebusan, jangan tutup panci supaya kaldu tetap bening.
Selanjutnya lakukan teknik skimming, yaitu membuang sisa darah, busa, atau lemak yang mengambang di atas kaldu.
Masih kurang bening?
Baca Juga: Enggak Nyangka, Cuma Seruput Kaldu Tulang Ternyata Bisa Buat Tubuh Rasakan Efek Tak Terduga ini
Baca Juga: Cuma Modal Kepala Udang, Begini Trik Rahasia Membuat Tom Yum Segar dan Gurih ala Chef Bintang Lima!
Setelah kaldu jadi, kita bisa menyimpannya di dalam kulkas.
Lama-kelamaan, lemak akan membeku sehingga proses membuangnya jadi lebih mudah.
Tidak punya waktu banyak untuk menyimpan kaldu?
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.